Gary Cahill Pengganti Kapten Chelsea Selepas John Tery Pergi


Gary Cahill mengaku siap untuk mengisi kekosongan kepemimpinan di Chelsea selepas kepergian kapten judi bola John Terry di musim panas ini.

Terry memilih bergabung ke klub divisi Championship Aston Villa setelah kontraknya di Chelsea habis. Bek sentral berusia 36 tahun itu mengakhiri kiprah panjangnya bersama The Blues di mana ia mampu memenangi lima Liga Primer Inggris, lima Piala FA, dan satu Liga Champions.

Cahill, yang musim lalu mengenakan ban kapten Chelsea saat Terry dicadangkan, menjadi favorit untuk tetap menjabat tugas serupa di musim depan.

“Tentu saja kepergian John Terry merupakan kehilangan besar bagi Chelsea, tetapi saya merasa sudah cukup dewasa untuk menularkan pengalaman saya kepada para pemain muda,” ungkap Cahill dalam jumpa pers jelang laga judi online pramusim melawan Arsenal di Beijing, Sabtu (22/7).

“Kami memang memiliki banyak pemain berpangalaman di ruang ganti, tetapi saya merasa bisa membantu tim,” imbuh bek berusia 31 tahun itu.

Selain Cahill, David Luiz juga menjadi kandidat kapten Chelsea berikutnya. Namun Luiz mengaku rela jika bek internasional Inggris itu kembali dipilih Antonio Conte untuk mengenakan ban kapten di musim 2017/18.

“Saya rasa, Gary harus melanjutkan perannya ini [sebagai kapten]. Saya sebelumnya pernah menjadi kapten, kapten termuda dalam sejarah Benfica, dan saya memang suka dengan tanggung jawab ini sejak masih muda,” ujar Luiz.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pemain AKB48 Ini Bosan Nyanyi, Jadi Bintang Film Panas

Menghilangkan Kotoran Hitam Pada Pantat